Cara Agar Artikel Blog Tidak Bisa Dicopy Paste

Cara Agar Artikel Blog Tidak Bisa Dicopy Paste

Ada yang tahu bagaimana caranya agar artikel blog tidak bisa di copy oleh orang lain? Ada kejadian ang tidak menyenangkan pada artikel saya yang telah saya desain sedemian rupa dengan tulisan tangan saya sendiri tiba-tiba dicopy ulang oleh teman saya dan dipasang di blognya, sedikit kecewa dengan hal tersebut lalu saya mencoba mencari tahu bagaimana caranya agar artikel blog saya tetap aman dan terjaga dan terhindar dari copy paste, saya menggunakan kode CSS untuk melindunginya.

Baiklah untuk mengulas artikel blog anda agar terhindar dari perbuatan copy paste orang lain anda dapat menyimak Cara Agar Artikel Blog Tidak Bisa Dicopy Pate Menggunakan Kode CSS 
1. Anda harus pergi ke akun blogger anda
2. Langkah selanjutnya pilih menu template dan pilih <Edit HTML>
3. Setelah itu tekan CTRL+F kemudian akan muncul kotak di bagian atas kode HTML dan kemudian cari kode ]]></b:skin> tulis kode biru dikolom kotak dan enter akan muncul kode tersebut kemudian letakkan kode CSS berikut letakkan tepat di bagian atas kode yang saya beri warna biru.
body{display:block;
-khtml-user-select:none;
-webkit-user-select:none;
-moz-user-select:none;
-ms-user-select:none;
-o-user-select:none;
user-select:none;
unselectable:on;}
Jika anda menerapkan kode di atas maka seluruh konten yang ada di blog tidak bisa dicopy, karena kode di atas di pasang dibagian body mengakibatkan keseluruhan konten tidak dapat diseleksi atau dikopy paste.

Namun jika anda ingin mengaktifkan sebagian postingan blog supaya dapat di copy anda harus mengetahui tag-tag blog anda. untuk dapat mengetahui anda dapat menggukan fasilitas inspeksi elemen yang ada di browser anda.

Untuk mengaktifkan sebagian teks agar dapat dikopy paste anda dapat mencari kode <div class='my-kuote'> dan kopi kode CSS berikut
#post .my-quote{display:block;
-khtml-user-select:text;
-webkit-user-select:text;
-moz-user-select:text;
-ms-user-select:text;
-o-user-select:text;
user-select:text;
unselectable:off;}
 Kemudian letakkan kode CSS tersebut sebelum kode </head> dan letakkan dibagaian kode berikut:
<style type='text/css'>
```````````kode CSS di sini````````
</style>

Demikianlah artikel Cara Agar Artikel Blog Tidak Bisa Dicopy Pate Menggunakan Kode CSS semoga dapat bermanfaat.
This Is The Oldest Page
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

Advertiser